Babinsa Koramil 02/Wps Hadiri Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H

  • Bagikan

Redelong – Brasnews.net Bintara Pembina Desa Koramil 02/Wps. Serda Heri Sugiarto menghadiri acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H bertempat di Desa Bukit pepanyi, Kecamatan Wih pesam. Kabupaten Bener Meriah” Selasa 12 November 2024.

“Acara tersebut berlangsung di Menasah setempat dan dihadiri Tokoh agama, Babinsa, Aparatur Desa dan warga setempat”

Baca juga beritanya  Pj Walikota Langsa Syaridin S.Pd., M.Pd Melaksanakan Penanaman Padi Perdana Program Ketahanan Pangan

Danramil 02/WPS Kapten Inf Jan Suhardi, melalui Babinsa menjelaskan kita sebagai hamba allah yang beriman, harus dapat meneladani sifat dan perjuangan Nabi Muhammad SAW dalam kehidupan sehari-hari, terutama dalam mempererat persatuan dan kesatuan antar sesama

Lanjutnya”. Maulid Nabi, merupakan momentum untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan serta memperkuat rasa kebersamaan di antara kita dalam mendalami ajaran Nabi Muhammad SAW ,” ujarnya.

Baca juga beritanya  Danramil 06/Bukit Hadiri Musrenbangdes Tahun Anggaran 2025

selain itu. Ia selaku babinsa berharap, kegiatan ini dapat meningkatkan semangat guna menjaga kerukunan dan keharmonisan antar sesama

Dan kami selaku Bintara Pembina Desa (Babinsa) berkomitmen, untuk terus mendukung setiap kegiatan positif di wilayah binaannya guna untuk mempererat hubungan TNI dengan rakyat” pungkasnya

Zhara

  • Bagikan