Satgas TMMD Reguler ke 119 Bersama Masyarakat Gotong Royong Pasang Papan Mal untuk Gorong-Gorong.

  • Bagikan

Brasnews.net-Aceh Tamiang Warga masyarakat Desa Kaloy anggota Satgas TMMD Reguler ke 119 Kodim 0117/Aceh Tamiang Koptu Rendi dan beberapa anggota gotong royong memasang papan mal dalam pengerjaan penyelesaian gorong gorong yang sudah terpasang. Gorong gorong ini merupakan sasaran program TMMD di Desa Kaloy, kecamatan Tamiang Hulu, Kabupaten Aceh Tamiang. Minggu (10/03/2024)

Baca juga beritanya  Polsek Muara Dua Berhasil Menangkap Lima Terduga Pelaku Penyalahgunaan Narkotika di Desa Meunasah Manyang

Sebagaimana diketahui, Satuan Tugas TNI Manunggal Membangun Desa (Satgas TMMD) Reguler ke 119 Kodim 0117/Aceh Tamiang mengejar pencapaian hasil termasuk dalam penyelesaian pemasangan Mal untuk gorong-gorong ini.

Oleh karenanya, Satgas TMMD terus bekerja keras bersama masyarakat setempat. Upaya ini dilakukan oleh Satgas TMMD agar bisa mempercepat penyelesaiannya.

Dansatgas TMMD Regtas ke 119 Kodim 0117/Aceh Tamiang Letkol Inf Andi Ariyanto, S.I.P., mengatakan percepatan penyelesaian terus dikebut untuk mencapai target waktu penyelesaian. Namun harus diperhatikan juga dalam setiap kegiatan faktor keselamatan dan keamanan tetap diperhatikan,” tandasnya.PENULIS:Pendim0117atam

Baca juga beritanya  Kapolres Bener Meriah Gelar Jumat Curhat Di Halaman Masjid Baburrahmah Batin Wih Pongas, Kecamatan Bukit.

Wartawan Wiwin Hendra

  • Bagikan