Pererat Silaturahmi, Babinsa Komsos Dengan Warga Desa Binaan

  • Bagikan

Redelong – Brasnews.net Babinsa Koramil 01/Bandar Kodim 0119/BM Serda Helmi melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan warga binaan di salah satu rumah warga Desa Tembolon, Kecamatan Syah Utama, Kabupaten Bener Meriah. Kamis (05/12/2024).

Serda Helmi mengatakan, bersama Bhabinkamtibmas dirinya melaksanakan komsos bersama warga untuk mempererat silaturahmi dan memonitor wilayah.

Baca juga beritanya  HMTI Unsam Gelar Donor Darah di Langsa, 25 Orang Berhasil Mendonorkan Darah

“Dengan kegiatan ini, saya dan Bhabinkamtibmas bisa secara lansung melihat kondisi warga dan wilayah,” ucapnya

Kegiatan Komsos bagi Babinsa sebagai Aparat teritorial merupakan kegiatan yang setiap saat dilakukan dengan tujuan untuk bersilaturahmi dengan warga binaannya, bersosialisasi, menggali informasi, mengetahui situasi dan kondisi tentang Kamtibmas di wilayah binaan.

Dalam kesempatan ini saya dan Bhabinkamtibmas menghimbau kepada masyarakat warga binaan supaya menjaga kebersihan lingkungan, keamanan dan ketertiban masyarakat demi terciptanya situasi yang aman serta kondusif, pungkasnya.

Baca juga beritanya  Personel Polsek Pintu Rime Gayo Lakukan Pengamanan di Lokasi Pasar Murah

Zhara

  • Bagikan