Raih Penghargaan Engineering Award, Selamat Untuk Fadhli Amir Kadis PUPR Bireun

  • Bagikan

Bireun,Aceh | Baranews.net

Kerja keras & usaha yang dilakoni Kadis PUPR Bireuen Ir. Fadhli Amir, ST, MT, IPM selama ini, telah membuahkan hasil, Ia menerima Penghargaan Engineering Award Professional Aparatur Pemerintah, “selamat untuk Fadhli Amir,” kata salah seorang warga Bireuen yang menetap di Jakarta Tarmizi Age, Kamis (28/9/2023).

Baca juga beritanya  Cegah Hama, Babinsa Dampingi Petani Penyemprotan Insektisida

Penghargaan ini diraih Fadhli Amir dari Fakultas Teknik, Universitas Syiah Kuala pada acara milad Fakultas Teknik USK ke-60, Senin Malam 25/9/2023, di Banda Aceh.

Semoga penghargaan ini menjadi satu langkah pemicu dan dorongan kepada Kadis PUPR tersebut untuk lebih fokus dalam membangun Bireun kedepan, ujar Tarmizi Age.

Penghargaan yang anda miliki ikut membuat kami bangga, bahwa masih ada putra terbaik dari Kabupaten Bireuen yang berprestasi dan unggul.

Baca juga beritanya  Dekati Masa Pemilu 2024 " Nama Surya Riski Makin Melambung

Semoga makin ramai putra Bireuen yang berkiprah dalam memajukan daerahnya masing-masing.

“Jangan menunggu hujan emas turun dari langit, orang lain hanya bisa menjadikan ladang cari nafkah di negeri kita, berbuat lah,”.

Selamat sekali lagi buat Fadhli Amir, sukses selalu, pungkas Mukarram nama akrab sosok Tarmizi Age sering disapa.

HENDRI

  • Bagikan